Rabu, 12 Maret 2014

Jenis-Jenis Burung Pleci

Burung Pleci adalah burung kecil yang hidup berkoloni. Beberapa tahun belakangan burung pleci ramai peminatnya, karena ternyata burung imut ini memiliki suara yang cukup merdu. Selain perawatannya yang mudah, burung ini juga mudah ditemukan, sehingga para penghobi mudah mendapatkannya, baik itu di pasar burung, maupun di alam bebas. Nah, tapi perlu anda ketahui bahwa ternyata burung pleci meiliki jenis yang berbeda-beda di masing-masing daerah, seperti apakah rupa dari jenis-jenis burung pleci di tiap-tiap daerah?

Jenis-jenis burung Pleci:

Pleci kepala-hitam, Zosterops hypoxanthus


 Pleci kecil, Zosterops minor

 Pleci Biak, Zosterops mysorensis

 Pleci Papua, Zosterops novaeguineae

  Pleci limau, Zosterops citrinella

 Pleci dahi-hitam, Zosterops atrifrons

 Pleci Makasar, Zosterops anomalus

 Pleci Halmahera, Zosterops atriceps

Pleci Kai, Zosterops grayi

 Pleci Jawa, Zosterops flavus

 Pleci Tual, Zosterops uropygialis

 Pleci Opior dwiwarna (kacamata Seram), Zosterops stalkeri

 Pleci Togian, Zosterops somadikartai

 Pleci Tagula, Zosterops meeki

 Pleci laut, Zosterops chloris

  Pleci Ambon, Zosterops kuehni

  Pleci Wallacea, Zosterops wallacei

 Pleci Sulawesi, Zosterops consobrinorum

Nah itulah ulasan kita tentang jenis-jenis burung pleci yang tersebar disetiap wilayah. Nantikan ulasan menarik lainnya mengenai berbagai burung berkicau yang ada di Indonesia.


thumbnail
Judul: Jenis-Jenis Burung Pleci
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait beberapa jenis burung berkicau, jenis burung kaca mata, jenis jenis kaca mata, jenis pleci :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. About - Terms of Use - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz